Jendela UPVC dan jendela PVC mungkin sekilas terlihat sama , namun jika anda perhatikan dengan seksama maka banyak sekali perbedaan nya. Mulai dari hal yang dapat di lihat oleh mata selain tekstur profile hingga ke hal yang bersifat kimia. Sayang nya banyak orang yang memiliki perspektif yang salah terhadap UPVC atau bahkan menganggap UPVC dan […]
Read Morekusen upvc cantik untuk sudut ruangan rumah anda
Kusen upvc terkenal dengan flexibilitas nya, mampu dibentuk sesuai dengan rancangan arsitek dan disesuaikan dengan tema bangunan. Sudut ruangan merupakan bagian rumah yang sering luput dari perhatian karena biasanya hanya di isi dengan tembok dan tiang beton sehingga terlihat kaku dan membosankan. Tetapi ternyata ada cara yang dapat digunakan untuk mempercantik tampilan sudut ruangan anda, […]
Read Morejendela upvc dengan sistem bukaan pivot dan keunggulan nya
Jendela upvc pivot merupakan salah satu jenis jendela yang dapati di aplikasikan dengan menggunakan profile upvc. jendela pivot bisa di buka dengan cara di putar, perputaran nya bisa mencapai 360 drajat. Salah satu kelebihan dari jendela upvc pivot adalah kemudahan untuk membersihkan jendela , terutama jika anda tinggal di apartemen ataupun rumah dengan 2 lantai atau lebih. dengan […]
Read MoreKusen upvc dapat dirawat dengan 3 cara mudah
Salah satu kelebihan yang ditawarkan oleh kusen upvc adalah bebas biaya maintenance yang arti nya anda tidak perlu menyediakan budget untuk perawatan secara khusus pada kusen upvc, anda hanya perlu melakukan pembersihan – pembersihan sederhana untuk menjaga agar jendela atau pintu tidak terganggu fngsionalitas dan estetika nya. Untuk merawat kusen upvc anda hanya perlu membersihkan […]
Read Morejendela upvc casement mampu menahan hembusan angin kencang
Jendela upvc casement, mungkin terdengar asing bagi anda yang awam soal jenis-jenis bukaan jendela, jendela casement merupakan jendela dengan bukaan yang mirip dengan bukaan jungkit. Hanya saja arah bukaan nya menyamping sehingga juga mirip dengan bukaan swing biasa, jenis bukaan ini biasanya digunakan dilantai atas. Apa kelebihan jendela upvc casement ? Jendela upvc casement memiliki resistensi […]
Read Morejendela upvc dengan multipoint locking system
Jendela upvc dengan multipoint locking system adalah jendela dengan sistem penguncian yang paling mutakhir di dunia pada saat ini. Rumah-rumah di Eropa sudah menggunakan sistem penguncian ini untuk membuat rumah dan kantor menjadi lebih aman dibandingkan sistem penguncian konvensional. Multipoint locking system memiliki banyak titik penguncian , sehingga pintu dan jendela anda tetap aman walaupun engsel […]
Read Morejendela upvc kedap suara membuat istirahat menjadi nyaman
Menggunakan jendela upvc sebagai jendela rumah anda , akan mendatangkan kenyamanan dan ketenangan di waktu istirahat anda, jika anda bingung dengan pernyataan ini mari baca penjelasan berikut ini . Kehidupan di kota besar bisa jadi sangat menyenangkan, namun tanpa kita sadari hidup di kota besar yang semakin hari semakin padat, dapat mengurangi kualitas istirahat yang […]
Read MoreKusen upvc kedap suara membuat suasana rumah tenang dan nyaman
Kusen upvc adalah salah satu jenis kusen yang dapat memberikan anda kenyamanan tinggal di rumah dengan tingkat kekedapan suara nya yang dapat meredam tingkat kebisingan hingga 20 desibel. Kekedapan suara sudah menjadi requirement yang wajib dipenuhi untuk setiap kusen jendela dan pintu yang digunakan untuk rumah. Padatnya kota metropolitan otomatis disertai dengan semakin bisingnya lingkungan […]
Read MoreKusen upvc dan pengaruh nya terhadap hongsui
Hongsui atau yang biasa disebut feng sui adalah faktor yang dipercaya dapat mendatangkan rejeki bagi pemilik rumah atau tempat usaha. Hongsui pada rumah dapat di artikan sebagai lubang angin yang menjadi jalur keluar masuk nya udara, yang di maksud lubang angin disini adalah , ukuran jarak antara kusen upvc dan daun jendela dimana ketika […]
Read MoreKusen upvc dengan fungsi untuk menghemat energi
Menggunakan kusen upvc untuk menghemat energi ?, apa hubungan nya ? mungkin pertanyaan itulah yang muncul dalam benak anda ketika membaca judul artikel ini. anda tidak perlu bingung karena hal ini sudah dibuktikan oleh produsen, fabrikator, dan pengguna langsung kusen UPVC. Dewasa ini , penggunaan energi di seluruh penjuru dunia sudah sangat meningkat dibandingkan dengan 10 atau […]
Read More